catatan akhwat cantik: hanya dengan diam

Senin, 31 Oktober 2011

0

hanya dengan diam

dalam diam aku menangis
dalam diam aku tertawa
dalam diam aku tersenyum
dalam diam aku marah

hanya dalam diam aku bisa mengungkapkan perasaan ku

wahai seseorang adam yang berada di sana...
mau kah kau dengarkan isi hatiku yang selalu bergema ini...
mendengarkan perasaan syahdu penuh cinta

kau adam,,,,pernah kah merasakan indahnya cinta pada seorang hawa?
cinta yang mengalir indah pada denut nadi, detak jantung bahkan kepada hembusan napas tiap detikmu,,,

ku tahu,,hidup ini memang butuh cinta...
karena hidup tanpa cinta bagaikan kita berada di dalam tempat gelap tanpa cahaya
namun.....
ketika cinta menyapa...
kita akan terasa bingung, takut, bahkan tidak mengerti apa yang harus ku lakukan...
selain hanyalah DIAM

dalam diam aku mencintaimu
dalam dia aku menyangimu
dalam diam aku merindukanmu
dalam diam aku cemburu
dalam diam merana
DAN
dalam diam aku ingin memilimu...

hanya dengan diam aku bisa melakukan semuanya
tanpa perlu kau tahu dan tanpa perlu kau mengerti
karna dengan diam aku bisa tenang....
walaupun sedikitnya aku harus menderita

cinta adalah fitrah..
cinta adalah anugerah
dan cinta adalah kehidupan
bahkan cinta adalah cahaya

biarkan perasaan ini terus ada
untuk mu wahai adam
dan biarkan aku terus memendamnya...
sampai batas waktu akan tiba

biarkan hanya Sang Pemilik Hati yang tau,,,
dan biarkan Dia yang mengantarkan cinta ini kepada dirimu

wahai adam..jika kau lelah menunggu...
pergilah untuk mencari hawa yang lain...
yang akan mengantarkan mu kepada surgaNya

NAMUN....

jika kau mau tetap menunggu....
tunggulah diriku.....
jagalah cinta itu....
hingga akhirnya kita akan di pertemukan dalam ikatan yang lebih suci..

wahai adam......
cintai aku dengan diam..
cinta aku karnaNya...
cintai  aku untuk mendapatkan ridhoNya

biarkan kita lakukan ini dengan diam...
tanpa ada ucapan...
tanpa ada berkata...
karna...dengan diam,
AKU BISA MENCINTAIMU DENGAN CINTA YANG SUCI

0 komentar:

Posting Komentar